Find Us On Social Media :

Orang Yahudi Terkenal Cerdas, Ketahuilah 7 Faktor Penyebabnya Ini

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 12 Juni 2018 | 06:30 WIB

Adalah sebuah hal yang terlarang dalam Yahudi untuk membiarkan anak-anak mereka buta huruf.

Baca Juga: Inilah Potret Memilukan Kehidupan Penjara di Israel yang Hanya Dihuni Oleh Perempuan

Bahkan wanita Yahudi juga belajar membaca dan menulis, ini adalah fenomena yang langka pada zaman itu.

5. Sekolah Wajib Bagi Laki-laki

Pada tahun 64 Masehi, imam besar Joshua ben Gamla menerapkan peraturan yang mewajibkan sekolah untuk semua anak laki-laki, dimulai pada usia 6 tahun.

Dalam 100 tahun, orang Yahudi telah membangun etnis yang cerdas pertama dalam sejarah.

Baca Juga: Enggak Perlu Repot Ngetik di WhatsApp Cukup Ngomong Tulisan Akan Terketik Sendiri, Begini Caranya!

4. Buku yang sulit

Taurat (lima buku pertama dari Alkitab Yahudi) dan Talmud (rekaman diskusi para Rabi) secara intelektual adalah rumit dan canggih.

Praktisi Yudaisme diwajibkan untuk belajar dan mempelajari hukum yang ekstensif yang ketat secara mental.

Isi tematik dari bagian tulisan suci tidak sederhana atau literal, sebaliknya, dirancang untuk pemahaman pada berbagai tingkat abstrak dan metafora.

Baca Juga: Ulfberht, Pedang Kuno Bangsa Viking dengan Teknologi yang Melampaui Zamannya, Futuristik!