Find Us On Social Media :

Inilah Lima Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Setelah Berolahraga

By Ilham Pradipta M., Selasa, 15 November 2016 | 13:32 WIB

Apa yang kita lakukan seusai berolahraga, dapat berdampak terhadap respon tubuh

4. Duduk sepanjang hari 

Terkadang kita tak bisa jauh-jauh dari meja kerja setelah  berolahraga di pagi hari. Namun, sebenarnya tubuh membutuhkan peregangan lainnya, sebut saja “pemulihan aktif”. Seperti melakukan peregangan dinamis hingga foam rolling.

Jika tak punya waktu untuk melakukannya, sediakanlah waktu beberapa menit pada malam atau keesokan harinnya. “Ada banyak manfaat dari itu semua, seperti melancarkan aliran darah, menghilangan nyeri, membuat postur lebih baik, dan lainnya” jelas Kennedy

5. Kurang tidur 

Yang terpenting, jangan perah kurang tidur setelah berolahraga. Sebab tubuh secara otomatis akan melakukan proses pemulihan dan melepaskan hormon pertumbuhan ketika kita tertidur. Tidur juga akan “me-reset” tubuh kita agar terasa segar dan fit kembali.