Find Us On Social Media :

Inilah 10 Trik Rahasia Bersepeda ke Tempat Kerja Tanpa Berkeringat

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 2 Juni 2018 | 07:30 WIB

Intisari-Online.com- Bersepeda ke tempat kerja memang memiliki banyak manfaat.

Namun, ada banyak orang yang enggan melakukannya karena beberapa alasan.

Dan alasan utamanya adalah berkeringat.

Yah, tidak mungkin untuk tidak berkeringat ketika bersepeda ke tempat kerja.

Baca Juga: (Foto) Inilah 10 Foto yang Diambil 100 Tahun Lalu di Antartika

Tetapi seperti dilansir pada selfhelparchive.com, berikut ada 10 cara menguranginya:

1. Minum Kopi Anda di Kantor

Kopi adalah agen termogenik yang mampu meningkatkan suhu tubuh Anda dan mempercepat metabolisme.

Itulah mengapa ahli kebugaran menyarankan untuk meminumnya sebelum berolahraga sehingga Anda dapat membakar lebih banyak kalori.

Baca Juga: Bukan dari Yunan Nenek Moyang Kita Justru dari Taiwan, Ini Buktinya!

Jadi karena ingin menghindari keringat, minumlah kopi Anda di kantor saja, jangan pagi hari di rumah.

2. Kendarai dalam posisi santai

Untuk menghindari keringat, Anda perlu naik dalam posisi santai.