Find Us On Social Media :

Ada Peranan Ilmuwan Muslim dan Sempat Disangka Angka Setan, Inilah Sejarah Angka 'Nol'

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 22 Mei 2018 | 02:00 WIB

Konsep nol lalu menyebar, bangsa lain juga mulai mengenal nol sebagai bilangan.Nol mulai populer di Baghdad pada tahun 773 masehi.

Nol mewujud sebagai angka Arab, hasil adopsi dari sistem numerik India.