Find Us On Social Media :

Mengapa Ibadah Haji Diwajibkan Hanya Untuk Orang Yang Sudah Mampu?

By Moh. Habib Asyhad, Minggu, 26 Mei 2024 | 20:19 WIB

Inilah alasan mengapa ibadah haji diwajibkan hanya untuk orang yang sudah mampu.

Indikatornya sehat, kuat, sehingga mampu secara fisik melakukan ibadah haji.

2. Rohani

Mampu memahami manasik haji, mampu secara akal sehat dan mempunyai kesiapan mental

3. Ekonomi

Mampu membayar biaya perjalanan ibadah haji (BPIH) ditentukan pemerintah, dan berasal dari usaha/harta yang halal.

Tidak membayar biaya haji dari satu-satunya sumber kehidupan.

Mampu menghidupi biaya haji untuk keluarga di Tanah Air

4. Aman

Mampu mewujudkan perjalanan yang aman ke Tanah Suci.

Memastikan keluarga dan harta benda aman.

Tidak ada halangan, mendapatkan izin pergi haji seperti mendapatkan kuota perjalanan.

Sejarah turunnya perintah Haji