Find Us On Social Media :

Perannya Penting, Bagaimana Bagian Awal Dalam Struktur Novel Sejarah?

By Moh. Habib Asyhad, Senin, 26 Februari 2024 | 15:17 WIB

Artikel ini akan membahas tentang bagaimana bagian awal dalam struktur novel sejarah, semoga bermanfaat.

3. Konflik

4. Puncak konflik

5. Resolusi

6. Koda

Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Novel Sejarah? Ini Penjelasan Lengkapnya

Berikut penjelasan dari struktur novel sejarah:

Orientasi

Orientasi adalah bagian paling awal dalam struktur penulisan novel sejarah.

Orientasi menceritakan pengenalan awal suatu noel baik latar tempat, waktu, sudut pandang, pengenalan para tokoh, hubungan para tokoh, juga awal kejadian yang akan diceritakan dalam novel.

Pengungkapan peristiwa

Jika orientasi adalah bagian awal dari novel sejarah, maka pengungkapan peristiwa adalah transisi antara awal dan inti cerita dalam novel sejarah.

Pengungkapan peristiwa menceritakan kejadian awal atau kemunculan suatu kejadian yang akan menghasilkan suatu konflik.