Find Us On Social Media :

Faktor-faktor Pendorong Kerajaan Sriwijaya Berkembang Sebagai Kerajaan Maritim

By Ade S, Senin, 14 Agustus 2023 | 08:03 WIB

Ilustrasi. Artikel ini akan uraikan faktor-faktor pendorong Kerajaan Sriwijaya berkembang sebagai kerajaan maritim terbesar di Asia Tenggara.

* Lokasinya yang berada di Selat Malaka, jalur utama pelayaran dan perdagangan dunia.

* Keuntungan yang diperoleh dari perdagangan antara India dan Cina yang melewati Selat Malaka.

* Kekayaan alam Sriwijaya dan daerah sekitarnya yang menjadi barang dagangan yang diminati, seperti rempah-rempah dan emas.

* Runtuhnya Kerajaan Funan di Vietnam yang menghilangkan pesaing perdagangan di kawasan tersebut.

* Penguasaan atas Selat Malaka, Selat Sunda, Semenanjung Malaya, dan Tanah Genting Kra yang menjadikan Sriwijaya sebagai pusat perdagangan.

Demikianlah artikel yang uraikan faktor-faktor pendorong Kerajaan Sriwijaya berkembang sebagai kerajaan maritim terbesar di Asia Tenggara. Semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan Anda tentang kerajaan-kerajaan nusantara yang pernah berjaya. 

Baca Juga: Kisah Raja Balaputradewa Penguasa yang Membawa Kerajaan Sriwijaya ke Puncak Kemegahan