Find Us On Social Media :

Artis, Politisi, hingga Tokoh Sejarah, Ini Orang-orang Terkenal Dunia yang 'Berjuang' Lawan Kecanduan Narkoba

By Khaerunisa, Minggu, 12 Maret 2023 | 10:30 WIB

Ilustrasi. Orang-orang terkenal 'Berjuang' Lawan Kecanduan Narkoba

Sejak itu, dia pun menjadi advokat bagi orang-orang yang berjuang melawan penyalahgunaan zat dan kesehatan mental.

3. Patrick Joseph Kennedy

Patrick Joseph Kennedy dikenal sebagai politisi Amerika dan advokat kesehatan mental.

Kennedy mengalami kecanduan kokain, alkohol, dan zat lainnya sepanjang hidupnya.

Pada tahun 2006, dia memulai pemulihan untuk OxyContin.

Pada 2013, ia memulai Forum Kennedy, sebuah organisasi nirlaba dengan tujuan menciptakan dialog nasional untuk perawatan kesehatan mental dan kecanduan.

4. Ernest Hemingway

Ernest Hemingway adalah seorang penulis Amerika yang sangat terkenal.

Dia berjuang dengan gangguan bipolar, depresi berat, dan delusi paranoid.

Sepanjang hidupnya, Hemingway juga mengalami gangguan penyalahgunaan alkohol.

Hemingway menjalani terapi kejut listrik minimal lima belas kali untuk membantu mengatasi depresinya.

Baca Juga: Israel Ketar-ketir, Iran Dan Arab Saudi Kok Rujuk, Bagaimana Nasib Negara Timur Tengah Lainnya?