Find Us On Social Media :

Penyebab Kemunduran Sriwijaya Adalah Beberapa Faktor Ini, Apa Saja?

By Khaerunisa, Rabu, 13 April 2022 | 16:00 WIB

Ilustrasi. Penyebab kemunduran Sriwijaya.

Ketika itu, Dinasti Chola dari India Selatan dipimpin oleh Rajendra Chola I.

Sriwijaya diserang karena ketika itu pajak tinggi dikenakan oleh kerajaan ini terhadap kapal-kapal pedagang di Selat Malaka.

Hal itu membuat kapal yang berasal dari Colamandala merasa dirugikan.

Kemudian, Dinasti Chola pun menyerbu Kerajaan Sriwijaya sebanyak dua kali, yaitu pada 1017 dan 1025.

Akibat dari serbuan besar yang dilakukan Dinasti Cola, Sriwijaya mengalami kemunduran yang besar.

Bahkan beberapa daerah kekuasaannya berhasil ditaklukkan dan diambil alih.

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan Rusia Lakukan Operasi Militer di Ukraina, Tak Jauh Beda dengan Alasan Masyarakat Indonesia Banyak yang Pro-Rusia

Baca Juga: Cuma Gara-Gara Perkara Termos China Nyaris Saja Kisruh dengan Israel, Siapa Sangka Negara Yahudi Sangat Ketakutan Jika China Lakukan Hal Ini Dengan Termos Tersebut!

2. Wilayah bawahan yang melepaskan diri

Faktor penyebab keruntuhan Sriwijaya selanjutnya adalah karena banyak wilayah bawahan yang melepaskan diri.

Rupanya, serangan dari Dinasti Chola memberi pengaruh buruk terhadap kondisi internal Kerajaan Sriwijaya.

Serangan Kerajaan Chola mampu membuat lemahnya kekuatan politik dalam istana Kerajaan Sriwijaya.