Find Us On Social Media :

Taruh Sesendok Baking Soda sebelum Gunakan Kantong Sampah, Lihat 'Keajaiban' yang Bakal Terjadi, Jangan sampai Melewatkan Manfaat Baking Soda yang Satu Ini

By Khaerunisa, Jumat, 31 Desember 2021 | 19:40 WIB

Ilustrasi. Manfaat baking soda untuk menghilangkan bau di rumah.

Baca Juga: Pengertian dan Contoh Pelanggaran HAM, Ada Pelanggaran HAM Ringan dan Berat

4. Mengatasi Vacuum cleaner yang bau

Vacuum cleaner penuh dengan partikel makanan lama, debu, jamur, dan segala macam hal buruk saat sudah penuh, tetapi terkadang masih berbau meskipun telah dibersihkan.

Untuk mengatasi vacuum cleaner berbau, coba taburkan sedikit soda kue ke karpet sebelum Anda menggunakannya.

Namun, jangan berlebihan dan pastikan tidak menggunakan soda kue di lantai kayu, karena dapat menodai lantai.

Baca Juga: Jadi Sisa-sisa Masyarakat Terakhir Majapahit, Inilah Suku Tengger yang Layaknya Hidup Bersembunyi untuk Meneruskan Budaya Leluhur Majapahitnya

5. Menghilangkan bau pada saluran air

Kombinasi baking soda dan cuka dapat menghilangkan bau tak sedap dari saluran air.

Soda kue adalah alkali dan cuka putih adalah asam. Jadi, mencampur keduanya menghasilkan reaksi bersoda yang berguna untuk menghancurkan kotoran di saluran pembuangan.

Coba masukan beberapa sendok makan soda kue ke saluran pembuangan dengan cuka putih hangat, kemudian alirkan air panas selama beberapa menit.

Lihat manfaat seperti apa yang bisa Anda dapatkan.

Itulah beberapa manfaat baking soda untuk membantu menghilangkan bau busuk di rumah.

Baca Juga: Pantas Saja Jadi Kerajaan Terkuat yang Pernah Ada, Ternyata Segini Banyak Kapal Perang Buatan Majapahit, Lebih Banyak dari Jumlah Kapal Angkatan Laut Indonesia Sekarang!

 (*)