Find Us On Social Media :

Bikin Panik Manusia Seisi Bumi, Hari Kiamat Mungkin Akan Segera Terjadi dan Bumi Bisa Berubah Menjadi 'Tidak Dapat Dikenali', Penyebabnya Karena Hal Ini

By Mentari DP, Sabtu, 6 November 2021 | 13:30 WIB

Bagaimana akhir dunia atau bagaimana hari kiamat?

"Ini karena sifat bintang seperti Matahari adalah untuk meningkatkan keluaran panasnya seiring bertambahnya usia."

Pemanasan global yang menjadi perhatian kita semua."

"Termasuk banyak pemanasan ekstra yang datang sebagai konsekuensi dari ekstraksi dan pembakaran bahan bakar fosil sejak sekitar pertengahan abad ke-19.”

Dan Lovelock memperingatkan bahwa ini akan menyerang kita dengan pembalasan yang besar.

Dia mengatakan kita perlu bertindak sekarang juga.

“Terima kasih kepada Gaia: hutan, lautan, dan elemen lain dalam sistem pengatur Bumi, yang menjaga suhu permukaan cukup konstan dan mendekati optimal untuk kehidupan," tambahnya.

Tapi sekarang, aktivitas manusia telah sangat mengganggu teori Gaia.

"Akan tetapi, dua tindakan genosida – gas rumah kaca dan pembukaan hutan hujan – telah menyebabkan perubahan dalam skala yang tidak terlihat dalam jutaan tahun."

“Kita memasuki zaman panas di mana suhu dan permukaan laut akan meningkat dari dekade ke dekade hingga dunia tidak dapat dikenali lagi.”

Baca Juga: Hancurkan Banyak Negara hingga Jadi Penyebab Meletusnya Perang Dunia 2, Cuma Negara Ini Satu-satunya yang Tidak Pernah Adolf Hitler Invasi, Apa Alasannya?