Find Us On Social Media :

Punya Sangkakala Legendaris dan Dikubur Tanpa Jantung Dalam Peti Mati Termahal di Dunia, Ini 8 Fakta Firaun Tutankhamun yang Termahsyur

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 14 Oktober 2021 | 19:03 WIB

Firaun Paling Terkenal Tutankhamun

Para firaun pertama membangun piramida yang sangat mencolok di gurun utara Mesir.

 

Namun, pada zaman Kerajaan Baru (1550–1069 SM), mode ini telah berakhir.

Sebagian besar raja sekarang dikubur dalam potongan-potongan batu yang dijejalkan ke Lembah Para Raja di tepi barat Sungai Nil di kota selatan Thebes (Luxor modern).

Ukuran makam Tutankhamun yang kecil tak terduga telah memunculkan pandangan-pandangan bahwa mungkin ada bagian lainnya yang belum ditemukan.

Baca Juga: Digambarkan Sebagai Pendeta yang Berambisi Merebut Permaisuri Firaun, Kisah Sebenarnya dari Imhotep Sangatlah Jauh dari Cerita The Mummy yang Membuatnya 'Jahat'

2. Nama aslinya bukan Tutankhamun

Tutankhamun awalnya bernama Tutankhaten yang secara harfiah berarti "gambar hidup dari Aten (Dewa Matahari)."

Setelah beberapa tahun menduduki kekuasaan, raja mengubah agamanya, meninggalkan Aten, dan mulai menyembah dewa Amun (yang dihormati sebagai raja para dewa).

3. Dia dimakamkan di peti mati bekas

Baca Juga: Tak Kalah dari Cleopatra, Temui Nefertiti si Penguasa Mesir Kuno yang Paling Misterius dan Diduga Menyamar Jadi Pria