Find Us On Social Media :

Kekuatannya Makin Menyusut, Pimpinan KKB Papua Lekagak Telenggen Harus Telan Kenyataan Pahit Perwira-perwira Pemberontaknya Diberangus TNI, Makin Kocar-kacir!

By Maymunah Nasution, Minggu, 8 Agustus 2021 | 13:49 WIB

Lekagak Telenggen dan anak buahnya, kekuatannya makin menyusut

"Dia adalah anggota KKB Papua di wilayah Yambi," tegas perwira menengah Polri dengan tiga melati di pundaknya itu.

Satgas Nemangkawi, sambung Kamal, berusaha menangkap Kopengga Enumbi hidup-hidup, namun ia memberikan perlawanan ketika hendak ditangkap.

"Saat dilakukannya penindakan, terdapat perlawanan dari pelaku sehingga personel mengambil tindakan tegas terukur dengan menembak Kopengga Enumbi alias Tamu Enumbi yang mengakibatkan pelaku meninggal dunia di tempat," kata dia.

Juli lalu Satgas Nemangkawi berhasil menangkap anggota KKB Papua Yoniku Murib atau Mbobugu (26).

Baca Juga: Anak Buahnya Terkenal Ekstrim hingga Tembak 5 Anggota TNI, Nyatanya Egianus Kogoya Takut Jika Berperang dengan TNI, KKB Papua Dijamin Langsung Kocar-kacir

Mbobugu ditangkap di Kampung Nigilome, Distrik Mageabume, Kabupaten Puncak, Senin 12/7/2021.

Ia awalnya ditangkap karena membawa amunisi tanpa izin yang sah.

Selanjutnya menurut laporan Direskrimum Polda Papua, Kombes Faisal Ramadhani, Mbobugu diserahkan ke polisi dan diterbangkan ke Kabupaten Mimika guna diperiksa lebih lanjut.

"Tersangka ditahan karena telah melakukan tindak pidana membawa, menyimpan, menguasai amunisi tanpa izin yang sah," ujar Faisal, melalui pesan singkat, Senin (19/7/2021).

Baca Juga: Keberadaannya Sulit Dipastikan, Inilah Egianus Kogoya, Sosok di Balik Berbagai Serangan KKB Papua di Nduga, Terakhir Kelompoknya Tembak 2 Prajurit TNI