Find Us On Social Media :

Tak Perlu Borong Susu Bear Brand Sampai Saling Sikut Gara-gara Panic Buying Menjelang PPKM yang Baru Saja Viral, Tingkatkan Imun Cukup dengan 3 Sayur Murah Meriah Ini Saja

By Maymunah Nasution, Sabtu, 3 Juli 2021 | 18:44 WIB

Sayur bayam yang milki banyak manfaat pada tubuh.

Brokoli

Brokoli kaya akan vitamin dan mineral.

Dikemas dengan vitamin A, C, dan E, serta serat dan banyak antioksidan lainnya, brokoli adalah salah satu sayuran paling sehat yang bisa Anda taruh di piring.

Kunci untuk menjaga kekuatannya tetap utuh adalah memasaknya sesingkat mungkin, atau lebih baik lagi, tidak dimasak sama sekali.

Baca Juga: Kucing Tiga Warna; 8 Makanan Manusia Aman Dikonsumsi Kucing Calico

Penelitian telah menunjukkan, mengukus adalah cara terbaik untuk menyimpan lebih banyak nutrisi dalam makanan, termasuk brokoli.

Bayam

Bayam masuk daftar bukan hanya karena kaya akan vitamin C, tetapi juga mengandung banyak antioksidan dan beta karoten, yang keduanya bisa meningkatkan kemampuan melawan infeksi dari sistem imunitas tubuh Anda.

Mirip dengan brokoli, bayam paling sehat jika dimasak sesingkat mungkin agar nutrisinya tetap terjaga.

Baca Juga: Sering Dilakukan Warga Indonesia, Ternyata Makan Sayur Bayam dan Tempe Goreng Secara Bersamaan Beresiko Terkena Penyakit Berbahaya Ini, Hati-hati!