Find Us On Social Media :

Penderita Penyakit Refluks Gastroesofagus Jangan Berani-berani Makan Makanan Ini, Bisa Picu Gejalanya

By Khaerunisa, Jumat, 21 Mei 2021 | 21:10 WIB

Ilustrasi gejala penyakit refluks gastroesofagus.

Baca Juga: Inilah Negara yang Pertama Kali Mengakui Kemerdekaan Indonesia Bahkan Sebelum Deklarasi

4. Makanan berkolesterol tinggi

Riset yang dipublikasikan dalam Alimentary Pharmacology and Therapeutics telah membuktikan efek kolesterol berlebih terhadap gejala GERD.

Studi membuktikan, orang yang mengonsumsi banyak makanan mengandung kolesterol dan asam lemak jenuh tinggi lebih mungkin mengalami gejala GERD.

Salah satu contoh makanan mengandung kolesterol dan lemak jenuh tinggi adalah daging merah.

Selain memperhatikan makanan yang kita konsumsi, perubahan gaya hidup juga bisa dilakukan dengan membiasakan diri tetap dalam posisi berdiri atau tegak 3-4 jam setelah makan.

Juga dengan tidak merokok dan menghindari lingkungan perokok, serta tidur dengan bantal atau kepala sedikit lebih tinggi.

Menurunkan berat badan juga bisa menjadi salah satunya jika diperlukan.

Baca Juga: Diminta Israel Jadi Presidennya, Albert Einstein Tolak Mentah-mentah Meski Diberi Fasilitas Lengkap

(*)