Find Us On Social Media :

Padahal Ekspor Utamanya Adalah Minyak Mentah, Tapi Mengapa Timor Leste Tetap Jadi Negara Termiskin di Dunia?

By Mentari DP, Jumat, 21 Mei 2021 | 09:10 WIB

Ekspor utama Timor Leste.

Mereka pun membangun infrastruktur besar-besaran.

Sebab, jika mega proyek ini sukses, maka mereka bisa memperbaiki ekonomi Timor Leste.

Tapi karena biaya pembangunanya sangat besar, maka Timor Leste telah meminjam dana dari China dan meminta bantuan Australia.

Xanana Gusmao diketahui memimpin proyek Tasi Mane.

Masalahnya, ambisi besar itu malah membuat Timor Leste jatuh dalam jeratan utang China.

Karena nyaris terjerat utang China, Timor Leste pun diduga ingin menyadap minyak dan gas di dekat Australia.

Beruntungnya perusahaan energi internasional asal Australia itu telah memutuskan untuk menarik diri dari proyek lepas pantai di dekat Darwin itu.

Mereka pun meninggalkan Dili dan membuat negara itu makin merana.

Baca Juga: Selain Hisashi Ouchi, Rekannya Juga Jadi Korban Paparan Nuklir Terbesar dalam Sejarah, 'Jumlah Sel Darah Putihnya Anjlok Hampir Nol'