Find Us On Social Media :

Baru Kemarin Lumpuhkan India dengan 'Tsunami' Covid-19, Varian Mematikan B.1.617 Dikabarkan Sudah Masuk ke Indonesia, Ini Lokasinya

By Maymunah Nasution, Selasa, 4 Mei 2021 | 09:56 WIB

Ilustrasi varian baru mutasi ganda virus Corona B.1.617

Selanjutnya Budi kembali mengingatkan masyarakat agar terus menjalankan protokol kesehatan.

Termasuk di dalamnya adalah memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak secara disiplin.

Budi mengatakan tidak perlu melihat varian ataupun mutasinya.

Penularan akan dapat terus dicegah jika protokol kesehatan diterapkan secara maksimal.

Baca Juga: Berbanding Terbalik dengan India, Rupanya Israel Mengabaikan Covid-19 Malah Aman-aman Saja Bahkan Dianggap Negara Paling Berhasil Berantar Covid-19 dengan Vaksin, Apa Rahasianya?

"Itu sebabnya kenapa saya akan terus-menerus mengingatkan bawa disiplin protokol kesehatan itu harus dijalankan oleh kita semua di manapun kita berada," ucap Budi.

Kami seluruh tim redaksi Intisari Online kembali mengingatkan untuk terus terapkan protokol kesehatan 5M untuk menjaga kesehatan Anda dan sesama.

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini