Find Us On Social Media :

Perbedaan Penyakit Refluks Gastroesofagus dan Refluks Asam Lambung

By Mentari DP, Rabu, 21 April 2021 | 03:30 WIB

Ini perbedaan penyakit refluks gastroesofagus dan refluks asam lambung.

Intisari-Online.com - Apakah Anda pernah didiagnosis menderita penyakit refluks gastroesofagus?

Atau malah refluks asam lambung?

Tahukah Anda perbedaan dari keduanya?

Baca Juga: Alami Penyakit Refluks Gastroesofagus, Bolehkah Minum Obat Tiap Hari Selama Puasa?

Banyak yang tidak tahu, tapi kedua masalah pencernaan itu memiliki arti yang beda.

Namun tidak sulit untuk membedakannya.

Lalu apa perbedaan penyakit refluks gastroesofagus dan refluks asam lambung?

Ini dia penjelasannya seperti dilansir dari kompas.com pada Selasa (20/4/2021).

 

 

Penyakit refluks gastroesofagus

Penyakit refluks gastroesofagus atau yang akrab dikenal GERD adalah bentuk kronis dari refluks asam lambung.

Baca Juga: 3 Efek Buruk Tidur Setelah Sahur, Picu Penyakit Refluks Gastroesofagus