Find Us On Social Media :

Butuh 10 Jam Perjalanan, 3 Orang yang Diduga Hendak Mendulang Emas Ini Tewas Dihujani Anak Panah Sesampainya di Hutan Halmahera Tengah, Eksistensi Pertahanan Diri Anak Suku Pedalaman?

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 25 Maret 2021 | 09:54 WIB

Ilustrasi

Tiga orang pun tewas di lokasi.

Mereka adalah Risno, Yusuf Kader dan Masani. Sedangkan empat lainnya berlarian menyelamatkan diri hingga terluka terkena duri.

Butuh 10 jam ke lokasi Setelah mendapatkan laporan, polisi melakukan evakuasi.

Kapolres menyebut, evakuasi terkendala lokasi yang dulit dijangkau.

Baca Juga: Bobotnya Melebihi 20 Kg, Rupanya Monyet Ini Gemuk Karena Diberi Makanan Junk Food oleh Pengunjung

Menurutnya, butuh 10 jam perjalanan untuk menuju ke tempat kejadian di dalam hutan tersebut.

Jenazah Yusuf Kader dan Masani telah berhasil ditemukan dan dibawa ke rumah sakit untuk divisum.

Sedangkan satu jenazah lainnya masih dalam proses evakuasi.

Dari hasil visum, tubuh korban penuh luka bekas anak panah.

Baca Juga: Sifat Dewasa dan Tenang Bisa Terpancar Jika Anda Gunakan Warna Ini