Find Us On Social Media :

Selalu Merasa Lapar Padahal Baru Saja Makan, Ini Salah Satu dari 9 Gejala Diabetes Tipe 2 yang Harus Diwaspadai

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 23 Februari 2021 | 15:35 WIB

Makan banyak namun tetap lapar, lima hal ini penyebabnya.

4. Merasa sangat kelelahan

Diabetes tipe 2 bisa berdampak pada tingkat energi seseorang, yang menyebabkan orang tersebut sering merasa sangat kelelahan.

Kelelahan berlebih ini terjadi akibat kurangnya gula yang berpindah dari aliran darah ke sel-sel tubuh.

5. Penglihatan kabur

Kelebihan gula dalam darah dapat merusak pembuluh darah kecil di amta kita, yang dapat menyebabkan pengelihatan menjadi kabur.

Pengelihatan kabur ini bisa terjadi hanya pada salah satu mata saja atau bisa kedua mata, serta bisa hilang dan timbul.

Jika kondisi ini dibiarkan tidak terobati, maka kerusakan pada pembuluh darah bisa menjadi lebih parah, termasuk kemungkinan terjadinya kehilangan pengelihatan permanen.

6. Luka susah sembuh

Kadar gula darah yang tinggi dalam darah dapat merusak saraf dan pembuluh darah, yang pada akhirnya dapat mengganggu sirkulasi darah.

Baca Juga: Jika Anda Punya Penyakit Bawaan Apakah Anda Layak Mendapatkan Vaksinasi Covid-19? Berikut Rekomendasi Lengkap Perhimpunan Dokter Penyakit Dalam Indonesia, Simak Selengkapnya