Find Us On Social Media :

Tak Seperti Warga Sumurgeneng yang Kalap Belanja Mobil dari Kompensasi Tambang, Rakyat Timor Leste Justru Tak Kunjung Kaya Meski Negaranya Bergelimang Minyak Bumi

By Afif Khoirul M, Kamis, 18 Februari 2021 | 15:05 WIB

Warga Sumurgeneng membeli mobil, berbanding terbalik dengan kondisi Timor Leste yang kaya minyak.

Terlepas dari masalah itu, anggaran negara Timor Leste hanya memiliki potongan kecil 1,5 persen.

Menurut Al Jazeera, cadangan minyak yang jadi pabrik uang Timor Leste diperkirakan akan kering tahun 2022 dan jika tidak ada penggantinya tahun 2027 negara itu bisa bangkrut.

"Ini adalah situasi yang menantang," kata da Costa.

"Kami harus mendorong elit penguasa Timor Leste untuk berpikir menangani situasi ini dengan cepat, jika tidak ini akan berkelanjutan," imbuhnya.

"Kami harus melakukannya sekarang, jika tidak kami mungkin akan kehabisan uang dalam beberapa tahun mendatang," paparnya.

Tak pelak jika meski memiliki kekayaan minyak berlimpah, negara ini masih berada di jurang kemiskinan.

Pembangunan besar-besaran proyek minyak bak pedang bermata dua yang bisa saja membuat rakyat Timor Leste kaya disisi lain juga bisa membuat celaka.