Find Us On Social Media :

Konflik Terjadi di Mana-mana, Belanja Militer Global Tahun Lalu Naik, Negara Manakah yang Terbesar?

By Tatik Ariyani, Rabu, 3 Februari 2021 | 16:18 WIB

Rudal DF-26

Asia-Pasifik bakal melampaui Amerika Utara

Bagaimanapun, pada tahun-tahun berikutnya, pertumbuhan anggaran pertahanan akan meningkat sekali lagi.

Menurut proyeksi Jane's Information Group, total belanja militer global mencapai US$ 2,23 triliun pada 2030.

Dalam persentase, Jane's Information Group menyebutkan, belanja militer Eropa yang tumbuh paling besar pada 2020, dengan anggaran 5,6%, lebih tinggi dari periode sebelumnya.

Tapi, Asia-Pasifik memiliki pertumbuhan yang sama dalam nilai, dan akan meningkat di tahun-tahun mendatang, karena kenaikan anggaran Eropa mulai melambat.

"Pada 2010, Asia-Pasifik bertanggung jawab atas lebih dari 20% anggaran militer dunia. Di 2028, kami memperkirakan, tumbuh menjadi 35%, melampaui Amerika Utara sebagai kawasan terbesar menurut nilai," kata McDonald.

Baca Juga: Badan Pertanahan Nasional Akan Tarik Semua Sertifikat Tanah Asli, Rupanya Hendak Dipakai untuk Ini