Find Us On Social Media :

Inilah Militer-militer Paling Miskin di Dunia, Termasuk Milik Negara Bekas Jajahan Prancis Ini!

By Khaerunisa, Kamis, 10 Desember 2020 | 20:22 WIB

Bendera Mauritania. Ilustrasi negara dengan militer paling miskin di dunia.

Bahkan, ini berhasil menempati 100 besar militer paling kuat dari 138 negara, tepatnya berada di peringkat ke 98.

Selain mengalahkan Afrika Tengah yang memiliki anggaran pertahanan sama, Kirgistan juga mengalahkan Bhutan dan beberapa negara lainnya yang lebih kaya dari segi anggaran.

Kirgistan juga tidak memiliki aset persenjataan laut dan tidak memiliki garis pantai alias dikelilingi daratan seperti Afrika Tengah.

Baca Juga: Ambisius Capai Militer Kelas DUnia pada 2050 dan Angkatan Bersenjata Modern pada 2027, Bagaimana China Mewujudkan Mimpi Ini?

 

Bhutan

Militer paling miskin di dunia yang ke-5 adalah Bhutan dengan anggaran militer $ 25,12 Juta.

Bhutan lebih memimpin dalam segi anggaran daripada Kirgistan, Republik Afrika Tengah, Laos dan Liberia.

Namun, dari segi kekuatan militernya berdasarkan indeks power Global Firepower, negara inilah yang berada di dasar peringkat, yaitu 138 dari138 negara.

Indeks power Bhutan menurut Global Firepower yaitu * 10,1681 (0,0000 dianggap 'sempurna').

Angka indeks power Bhutan tersebut paling menjauhi sempurna di antara 138 negara.

Seperti Afrika Tengah dan Kirgistan, militer negara ini tidak memiliki aset persenjataan laut.

Baca Juga: Yuk Cari Tahu Sekarang! Begini 5 Langkah Cara Melihat RAM Hp Xiaomi

Moldova

Moldova menempati peringkat ke-6 terbawah untuk militer paling miskin di dunia, dengan anggaran pertahanan sebesar $ 30 juta.

Sementara untuk kekuatan militernya, Moldova menempati perigkat ke-112 dari 138 negara.

Di sektor udara, militer Moldova hanya memiliki 2 helikopter dan 1 pesawat angkutan.