Find Us On Social Media :

Padahal Kekuatan Udara Malaysia Pernah Berjaya Saingi Indonesia, Lalu Merosot Gara-gara Ulah Pejabatnya, Ini Perbandingan Kekuatan Militer Indonesia dan Malaysia Kini

By Khaerunisa, Minggu, 22 November 2020 | 16:28 WIB

JF-17 Thunder, (ilustrasi) perbandingan kekuatan militer Indonesia dan Malaysia.

Baca Juga: Dua Negara dengan Perbatasan Paling Berbahaya Ada di Daftar Ini, Berikut 10 Negara dengan Militer Paling Kuat di Asia, Punya Sejarah Perang Mematikan

Sementara Indonesia hampir dua kali lipat, yaitu $ 7,6 miliar.

Selain anggaran pertahanan, Indonesia juga unggul dalam berbagai sektor.

Indonesia telah menunjukkan keunggulan dalam hal jumlah personel militer.

Indonesia memiliki 800.000 personel militer, dengan 400.000 personel aktif dan 400.000 cadangan.

Baca Juga: Indonesia Mungkin Menahan Diri, Menjadi Negara Besar yang Tak Punya Senjata Nuklir, Tetapi Indonesia Diprediksi Akan Memiliki Senjata Nuklir Jika Negara Ini Juga Memilikinya!

Sementara Malaysia memiliki 410.000 personel militer, dengan 110.000 personel aktif dan 300.000 cadangan.

Kedua, di laut Indonesia memimpin dengan menempati peringkat ke-10 dari 138 negara, sedangkan Malaysia ke-39.

Keunggulan kekuatan laut Indonesia berkat kepemilikan 5 kapal selam, 7 kapal fregat, 24 korvet, 156 patroli, dan 10 mine warfare.

Dalam 10 besar kekuatan armada angkatan laut, Indonesia bersanding dengan Korea Utara, China, Rusia, Amerika Serikat, Kolumbia, Iran, Mesir, Thailand, dan India.

Baca Juga: Ada yang Sampai Masuk Islam untuk Jalankan Misi Berbahaya, Inilah 9 Pasukan Khusus Paling Mematikan di Dunia

Sementara itu, Malaysia berada di peringkat ke-44 untuk kategori tersebut, dengan kepemilikan 2 kapal selam, 6 kapal fregat, 6 korvet, 41 patroli, dan 4 mine warfare.

Begitu pula untuk kekuatan udara. Indonesia menempati peringkat ke-28 dari 138 negara dengan kekuatan total 462.