Find Us On Social Media :

China Memang Bayangi AS sebagai Militer Paling Kaya di Dunia, Tapi Lihat Bedanya!

By Khaerunisa, Sabtu, 21 November 2020 | 18:04 WIB

(ilustrasi) militer paling kaya di dunia

Baca Juga: Salah Incar Wanita Mungil, Pencuri HP Justru Babak Belur Dihajar, Tak Disangka Korban Petarung MMA

Amerika Serikat berada di peringkat pertama militer paling kaya di dunia dengan bermodal anggaran belanja pertahanan sebesar $ 750 miliar.

Nominal tersebut membuat AS bertengger nyaman di peringkat pertama, bahkan China yang tepat membayangi AS di bawahnya pun kalah telak.

Bedanya $ 513 miliar, bahkan anggaran belanja pertahanan China tidak ada sepertiga milik AS.

Meski dalam beberapa hal, militer China pun mampu menyaingi AS.

Baca Juga: Sumringah Dibantu Merdeka, Ternyata Timor Leste hanya Dkibuli Amerika, Kemerdekaan Timor Leste Justru Memberikan Keuntungan Ini Pada Amerika

Seperti kekuatan armada laut China dinilai lebih unggul dengan menempati peringkat ke-2, sementara AS di peringkat ke-4.

AS sendiri memiliki total 490 armada laut, di antaranya 20 kapal induk, 66 kapal selam, 91 kapal perusak, 0 fregat, 13 patroli, 11 mine warfare.

Sedangkan total armada angkatan laut yang dimiliki China yaitu 777.

Lainnya yaitu soal jumlah militernya, di mana personel militer aktif China sebanyak 2.183.000, sementara AS 1.400.000 personel militer aktif.