Find Us On Social Media :

Uji Coba Sistem Rudal S-400, Turki Diancam Sanksi oleh AS: Buanglah, Berhenti Mengoperasikannya

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 29 Oktober 2020 | 11:11 WIB

S-400 Triumf

Pada Minggu (25/10/2020), Erdogan dalam pidatonya mengecam sanksi tersebut dengan menuding AS menjadikan negaranya sebagai "negara suku".

Baca Juga: Covid Hari Ini 29 Oktober 2020, Perancis Terapkan Lockdown Lantaran Gelombang Kedua Covid-19 Makin Parah, Indonesia Berhati-hati terhadap Vaksin

Pembelian S-400 sendiri merupakan bagian dari upaya Ankara mendekatkan diri dengan Rusia, setelah bersitegang dengan Barat.

Namun baru-baru ini, Erdogan malah mengecam Moskwa karena menggelar serangan udara yang membunuh puluhan pemberontak Suriah pro-Ankara.

Baca Juga: Lewat 'Upaya Diplomatik di Balik Layar', Mossad Bawa Vaksin Virus Corona dari China, Benakrha Karena 'Tak Enak; dengan AS atau Demi Tujuan Lain?