Find Us On Social Media :

Pejabat IMF Ingatkan bahwa Covid-19 Akan Bebani Sejumlah Negara Selama Bertahun-tahun: Krisis Lebih Lama dari yang Diperkirakan

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 24 September 2020 | 13:11 WIB

Covid hari ini

Ia mencatat bahwa banyak negara di Amerika Latin mengalami kesulitan utang sebelum virus corona, yang telah memperburuk tekanan tersebut.

DSSI memberi IMF lebih banyak waktu untuk menilai gambaran utang penuh untuk negara-negara ini, katanya.

Baca Juga: Situasi Dunia Makin Carut-Marut, Tak Hanya Laut China Selatan, China Kerahkan 300 Kapalnya ke Perairan Peru dan Ekuador, Pantai Amerika Selatan Langsung Tegang, Ada Apa?

"Ini berlangsung lebih lama dari yang kami perkirakan, dan itu akan sedikit mengubah dinamika dari apa yang kami anggap berkelanjutan dalam jangka panjang."

Ia mengatakan IMF terus meminta negara-negara kaya untuk mendanai dua program khusus IMF yang memberikan pinjaman kepada negara-negara miskin.

Baca Juga: Terimakasih Kepada Israel? Temui Kecanggihan Jet Tempur J-10 'Vigorous Dragon,' F-16 Milik China: Desain Domestik Pertama Tiongkok yang Setara Barat