Find Us On Social Media :

Biasa Simpan Telur di Dalam Kulkas? Hentikan Kebiasaan Tersebut Sekarang Juga Bila Tak Ingin Efek Berbahaya Ini Mengintai Tubuh Anda!

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 11 September 2020 | 15:16 WIB

Telur

Jika kita menyimpannya di kulkas, bakteri ini akan berkembang biak dan mencemari segala bahan makanan lain di kulkas.

Lingkungan yang dingin merangsang proliferasi yang cepat untuk bakteri, terutama Salmonella.

Selain itu, bakteri juga bisa menyebabkan keracunan makanan tanpa ada tanda-tanda pada rasa, bau, dan penampilan makanan.

Tidak ada yang tahu apakah ayam terinfeksi Salmonella atau tidak, jadi ada kemungkinan bahwa telur, entah dibeli di toko kelontong maupun pasar mengandung Salmonella.

Baca Juga: Bagikan Pesan Menyayat Hati, Inilah Kisah Mengharukan Seorang Ibu yang Simpan Janin Bayinya dalam Kulkas selama Seminggu sebelum Menguburkannya di Pot Bunga

Mencegah lebih baik daripada megobati, tidak menyimpan telur di kulkas memperkecil kemungkinan terinfeksi bakteri ini.

Mulai Sekarang Jangan Simpan Telur di Pintu Kulkas

Telur termasuk salah satu bahan makanan yang wajib ada dalam kulkas di setiap rumah.

Biasanya, telur-telur itu kita simpan di tempat penyimpanan yang ada pada pintu kulkas.

Baca Juga: Termasuk Benda yang Sering Kita Simpan di Kulkas, 3 Benda 'Terlarang' Ini Bisa Sebabkan Kulkas Meledak, Pikir Ulang Sebelum Menyimpannya!