Find Us On Social Media :

Termasuk Benda yang Sering Kita Simpan di Kulkas, 3 Benda 'Terlarang' Ini Bisa Sebabkan Kulkas Meledak, Pikir Ulang Sebelum Menyimpannya!

By Tatik Ariyani, Rabu, 19 Agustus 2020 | 14:49 WIB

Ilustrasi kulkas meledak.

Intisari-online.com - Ada 3 benda dilarang disimpan di dalam kulkas atau lemari es, dikarenakan 3 benda berbahaya ini bisa bikin kulkas meledak.

Tahukah kamu jika lemari es dan freezer bisa meledak?

Anehnya, penyebab kulkas meledak bukan karena hubungan arus pendek listrik atau Korsleting listrik.

Melainkan bahan-bahan yang kamu masukkan di dalam kulkas.

Baca Juga: Mata Istrinya Ditutup dan Bilang Punya Hadiah Usai Berhubungan Intim, Tak Tahunya Sang Suami Justru Menikam Punggungnya, Tapi Respon Sang Istri Sungguh Tak Terduga 

Setidaknya ada 3 item yang berbahaya jika dimasukkan ke dalam freezer.

Dua di antaranya adalah minuman.

Dilansir dari laman en.goodtimes.my, berikut daftar item yang berbahaya jika diletakkan dalam lemari es.

1. Minuman bersoda

Minuman berkarbonasi seperti Coca cola, Sprite dan Pepsi benar-benar berbahaya jika kamu simpan di freezer.

Baca Juga: Harusnya Bersatu untuk Lawan China yang Merongrong Laut China Selatan, Dua Negara Asean Ini Malah Bentrok Sendiri Main Bunuh-bunuhan, Satu Nelayan Ditembak Mati di Laut China Selatan