Find Us On Social Media :

Seakan Tidak Mau Dianggap Lalai Dari Tugasnya, Presiden Lebanon Berkilah Dari 'Sudah Tahu Soal Amonium Nitrat' Dengan Dalih 'Saya Tak Punya Kewenangan Menanganinya'

By Maymunah Nasution, Sabtu, 8 Agustus 2020 | 17:42 WIB

ledakan dahsyat yang menghantam Beirut

Hassan Koraytemn, kepala pelabuhan Beirut, bersama dengan Kepala Bea Cukai Badri Daher dan pendahulunya merupakan salah satu pejabat yang ditahan.

Publik Beirut melakukan demonstrasi setelah ledakan terjadi, di mana mereka menuding ada permainan korupsi yang berujung kepada insiden itu.

(Ardi Priyatno Utomo)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Presiden Lebanon Sudah Tahu soal Amonium Nitrat 3 Pekan Sebelum Meledak di Beirut"

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini