Find Us On Social Media :

Beruntung Bagi Anda yang Masih Memiliki Uang 100 Rupiah Tahun 1992 Ini, Tak Disangka Uang Ini Ternyata Istimewa, Berikut Penjelasannya

By Afif Khoirul M, Sabtu, 13 Juni 2020 | 09:06 WIB

Uang pecahan 100 rupiah jadul.

Sebelumnya, uang ini pernah ditarik dari peredaran pada tahun 2000 silam.

Uang tersebut dikenal dengan sebutan 'uang perahu layar' yang kerap digunakan oleh para numismatika untuk menyebut uang pecahan itu.

Berbagai isu tentang uang pecahan 100 rupiah ini pun menyebar di masyarakat, hingga membuat penasaran tentang kebenarannya.

Salah satu uang 100 rupiah tahun 1992 ini, konon ada yang memiliki tulisan "perahu layar" pada bagian bawah gambar kapal.

Padahal diketahui, uang tersebut memiliki tulisan perahu pinisi pada bagian bawah gambar kapal tersebut.

Hal itu pun dianggap sebagai barang yang sangat dicari dan dianggap langka.

Baca Juga: Bukan Lagi Melalui Bersin atau Batuk, di Bekasi Ada Tren Penularan Covid-19 dari Rumah ke Rumah, Berawal Ada 1 Keluarga hingga ke  Pedagang Pasar