Find Us On Social Media :

Air Rebusan Mi Instan yang Dianggap Berbahaya dan Mengandung Bahan Kimia Ternyata Punya Manfaat Luar Biasa, Lho, Apa Saja?

By Tatik Ariyani, Selasa, 26 Mei 2020 | 13:31 WIB

Ilustrasi kuah mi instan

Intisari-Online.com - Mi instan menjadi salah satu makanan favorit untuk banyak orang, apalagi bagi anak kos.

Mi instan akan menjadi penyelamat saat akhir bulan.

Bukan hanya itu saja, rasa yang enak ini bisa kita nikmati dengan harga yang sangat murah.

Namun, saat memasak mi instan, banyak dari kita yang akan membuang air rebusan pertama bukan?

Baca Juga: Disukai Semua Orang, Nyatanya Ini 'Sisi Gelap' Mi Instan yang Berhasil Diungkap oleh Para Ilmuwan, Buktinya Bikin Ngeri!

Pasalnya, Anda menganggap jika air ini tidak sehat karena mengandung bahan kimia yang berbahaya bagi tubuh.

Ternyata sisa rebusan masakan mi instan atau pasta juga bisa dimanfaatkan.

Berikut manfaat air rebusan mi instan dari boredomtherapy.com:

Baca Juga: Sambil Naik Porsche, 'Crazy Rich Surabayan' Ini Bagi-bagi Kardus yang Isinya Uang Jutaan Rupiah ke Warga di Jalan, Ini Videonya!