Find Us On Social Media :

Padahal Rekan-rekannya Khawatir Sang Proklamator Akan Dibunuh Dengan Cara Dilempar dari Pesawat, Tindakan Kaisar Hirohito Menyambut Bung Karno Tunjukkan Jika Rekan Soekarno Hanya Parno Saja

By Maymunah Nasution, Kamis, 16 April 2020 | 16:43 WIB

Upacara penaikan bendera sang merah putih di halaman gedung pegangsaan timur 56 (Gedung Proklamasi). Tampak antara lain Bung Karno, Bung Hatta, Let,Kol. Latief Hendraningrat (menaikkan bendera) Ny. Fatmawati Sukarno dan Ny.S.K Trimurti.

Intisari-online.com - Tentu masih jelas di ingatan Anda semua momen-momen saat kemerdekaan Indonesia hampir tercapai.

Salah satunya adalah kala Soekarno dan Mohammad Hatta diundang ke Tokyo, Jepang.

Undangan tersebut diberikan oleh Tenno Heika atau yang sering dikenal sebagai Kaisar Hirohito.

Baca Juga: Tak Cukup di Tahun Ini, 'Social Distancing' Corona Disebut Harus Tetap Dilakukan Hingga 2022, Kecuali....

Kaisar Hirohito adalah kaisar Jepang yang memimpin seluruh rakyat Jepang.

Ia pula yang memimpin restorasi Meiji yang menjadi latar belakang Jepang menjajah dan terlibat Perang Dunia II.

Kaisar Jepang dianggap bagaikan dewa oleh rakyat Jepang.

Jika hal tidak sesuai dengan kehendaknya maka ia bisa meminta penyelesaian dengan cara kejam.

Baca Juga: Hewan pun Rasakan Dampak Virus Corona, Gajah di Thailand Terancam Kelaparan Gara-gara Kunjungan Turis Menurun, Terpaksa Diberi Pakan Tak Seperti Menu Biasanya