Find Us On Social Media :

Maksud Hati Ingin Perjarang Kelahiran Malah Harus Kehilangan Rahim dan Jari Kaki Karena Pemakaian Kontrasepsi IUD yang Masuk ke Perut: Ini 4 Efek Samping IUD

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 31 Maret 2020 | 09:30 WIB

Tanai Smith

Tidak heran jika banyak wanita yang menggunakan alat kontrasepsi ini daripada kontrasepsi yang lain.

Bahkan dalam sebuah hasil polling yang dirilis oleh American College of Obstetricians and Gynecologists (ACOG), penggunaan IUD oleh obgyn perempuan tiga kali lebih besar dari pada masyarakat umum.

Hanya saja, walau aman dan tahan lama hingga bertahun-tahun, ternyata IUD ini juga punya risiko fatal jika berpindah tempat atau menembus dinding rahim.

Melansir NCBI, risiko kesehatan yang bisa muncul akibat penggunaan IUD adalah perforasi rahim (KB Spiral menembus dinding rahim), kehamilan (baik intrauterin dan ektopik), dan penyakit radang panggul.

Untuk kasus yang dialami Tanai, ia tembus ke dalam perut.

Untuk berjaga-jaga, ini beberapa efek samping dari pemakaian IUD yang jarang diketahui oleh orang.

Baca Juga: Wanita Ini Minta Janin yang Dikandungnya Diaborsi oleh Dokter, Alat Kontrasepsi 'Ajaib' Ini Jadi Biang Keladinya