Find Us On Social Media :

Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi Campuran Kayu Manis dan Lemon, Begini Cara Membuatnya!

By Tatik Ariyani, Kamis, 27 Februari 2020 | 14:54 WIB

Konsumsi kayu manis dan lemon

Dengan menggabungkan kayu manis dan lemon kita akan mendapat manfaat dari sifat diuretik dan detoxicating kedua bahan.

Bahan yang dibutuhkan adalah 1 batang kayu manis, 5 sendok makan jus lemon, 1 sendok teh madu dan 1 cangkir air.

Cara membuatnya adalah panaskan air, masukkan kayu manis dan madu, biarkan bahan meresap selama 15 menit, lalu diamkan selama 10 menit. Saring isinya, tambahkan dengan jus lemon dan minum.

Baca Juga: Coba Deh Minum Jus Kubis dan Lemon di Pagi Hari Saat Perut Kosong, Bisa Bantu Turunkan Berat Badan hingga Tingkatkan Kesehatan Otak

2. Menurunkan berat badan

Kayu manis membantu mengendalikan kadar insulin dan karbohidrat dalam darah kita.

Dengan meminum ramuan kayu manis dan lemon setiap hari dapat membantu melawan lemak yang membandel dia area perut.