Find Us On Social Media :

Diancam Akan Diserang Iran, Dubai Pamerkan Senjata Pertahahan 'Mahal' yang Bisa Mengusir Rudal, Begini Cara Kerjanya

By Afif Khoirul M, Kamis, 9 Januari 2020 | 14:04 WIB

UEA adalah satu-satunya negara luar AS yang menggunakan baterai THAAD (Terminal High Altitude Area Defense).

Baterai yang terdiri setidaknya enam kendaraan peluncur, masing-masing dilengkapi delapan rudal.

Ini digunakan untuk mencegat dan menghancurkan rudal musuh dan dapat dengan cepat ditembakkan dan diisi kembali.

THAAD juga ditempatkan di Guam dan Korea Selatan, di tengah meningkatnya ketegangan dengan diktator Korea Utara Kim Jong-UN.

Unit Patriot 7 PAC-3 ditempatkan di UAE menawarkan lebih banyak perlindungan dari rudal yang masuk.

Roket ini bergerak berbasis darat menggunakan radar yang melacak 100 target potensial dengan jarak tembak 100 km.

Baca Juga: Perbaiki Wajah Indonesia di Inggris, Suami Bintang Film 'Virgin' Ini Diberi Predikat 'Pahlawan' oleh Parlemen Inggris karena Selamatkan Nyawa Orang, Ternyata Pekerjaannya Sangat Terhormat