Find Us On Social Media :

Fakta Natal, Pertama Kali Dirayakan hingga Ada yang Merayakan Bulan Januari

By Mentari DP, Rabu, 25 Desember 2019 | 08:45 WIB

Fakta Natal.

2. Tidak ada penjelasan mengapa tanggal 25 Desember ditetapkan menjadi hari Natal

Natal dirayakan berdasarkan cerita kelahiran Yesus, namun Alkitab sendiri tidak memberikan referensi bahwa Yesus lahir di bulan Desember.

Para ahli sejarah malah meyakini bahwa Yesus kemungkinan lahir di musim semi berdasarkan kitab Lukas.

Sebab pada kelahiran Yesus digambarkan ada penggembalaan domba.

Beberapa orang percaya bahwa 25 Desember ditetapkan menjadi perayaan Natal sebagai alternatif berdasarkan kepercayaan pagan Romawi.

Ada pula yang menghitungnya dengan asumsi penghitungan tanggal berdasarkan penanggalan saat Yesus disalibkan.

3. Beberapa gereja ortodoks merayakan Natal di bulan Januari

Seperti kaum ortodoks Rusia dan Yunani merayakan kelahiran Yesus pada 6-7 Januari setiap tahunnya.

Mereka menggunakan kalender Julian ketimbang Gregorian yang sebagian besar digunakan di dunia.

Baca Juga: Ivan Gunawan Jadi Saksi Kasus Operasi Lipatan Mata Ilegal: Disebut Bikin Tampilan Lebih Muda, Ternyata Segini Harga Operasi Lipatan Mata