Find Us On Social Media :

Ali Hassan Salameh, Teroris Flamboyan yang Bukan Hanya Diburu oleh Mossad tapi Juga oleh Banyak Wanita

By Ade S, Kamis, 30 Mei 2019 | 20:14 WIB

Ali Hassan Salameh

Agen Mossad yang pertama tiba di Beirut pada bulan Januari 1978 adalah Peter Sriver.

Ketika tiba di Beirut, Peter yang berpaspor Inggris mengaku sebagai konsultan teknik dan usahawan Inggris.

Peter kemudian menginap di salah satu hotel dan menyewa Volkswagen yang natinya akan difungsikan sebagai bom mobil.

Sehari kemudian agen Mossad yang kedua, Ronald Kolberg, menyusul tiba di Beirut dan menggunakan paspor Kanada.

Ia menginap di hotel yang tidak jauh dengan tempat Peter menginap.

Tujuan menginap di hotel terpisah itu adalah untuk menghilangkan kecurigaan bahwa mereka salin kenal.

Setelah mengisi Volkswagen dengan peledak dan meninggalkan kunci untuk Kolberg, Sriver segera terbang ke Lebanon menggunakan paspor bukan Inggris.

Kolberg yang sudah menyewa mobil pun meluncur ke hotel tepat menginap Sriver lalu mengambil kunci Volkswagen dan mengendarainya di jalan yang biasa dilalui Salameh.

Baca Juga: Saat Nyawa PM Israel Nyaris Terenggut oleh Pistol Anggota Paspampres Gara-gara Arogansi Agen Mossad