Find Us On Social Media :

Suhu Udara Melebihi 40 Derajat Celsius, Wanita Ini Gunakan Kotoran Sapi untuk Dinginkan Mobil

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 24 Mei 2019 | 17:30 WIB

Wanita Ini Gunakan Kotoran Sapi untuk Dinginkan Mobil

Intisari-Online.com - Manusia memang tidak bisa mengendalikan cuaca secara langsung.

Tapi manusia memang bisa menciptakan berbagai inovasi teknologi untuk mengatasi semua masalah itu.

Atau manusia juga melakukan langkah-langkah tertentu, seperti menanam pohon untuk mengurasi panas.

Sementara itu, kehidupan sosial sehari-hari tetap harus berjalan normal, seorang wanita asal India barat melakukan cara yang aneh untuk meredam panas.

Baca Juga: Pihak Sekolah Sepakat Tidak Luluskan Aldi Karena Bersikap Kritis, KPAI: Sekolah Cari-cari Kesalahan Aldi

Suhu udara di Ahmedabad, Gujarat, India barat tempat wanita bernama Sejal Shah itu tinggal diketahui memang panas.

Hal membuatnya melakukan yang tak terbayangkan.

Sejal menutupi seluruh bagian luar mobilnya dengan kotoran sapi.

Baca Juga: Tolak Saran Dokter untuk Gugurkan Anaknya yang Ber-IQ Rendah, Ibu Ini Kejutkan Dunia dengan Kondisi Anaknya Kini