Find Us On Social Media :

Lakukan 4 Hal Ini Sebelum Tidur untuk Menjaga Kesehatan Ginjal Anda

By Afif Khoirul M, Senin, 18 Maret 2019 | 11:00 WIB

1. Jangan minum terlalu banyak sebelum tidur

Minum teralalu banyak sebelum tidur bisa menyebabkan ginjal menjadi terbebani. Hal itu juga bisa menyebabkan edema.

Karena dengan banyaknya air saat akan tidur, hal ini membuat ginjal terus bekerja pada malam hari padahal saat tidur tubuh sedang istirahat.

Karena itulah, minumlah lebih sedikit air saat menjelang tidur untuk memenuhi kebutuhan air dalam tubuh.

Baca Juga : 10 Manfaat Jepan alias Labu Siam yang Jarang Diketahui. Salah Satunya Bisa Tingkatkan Fungsi Otak, Lo!