Find Us On Social Media :

Kisah Muhammad Ali datang ke Irak Temui Saddam Husein Demi Bebaskan 15 Sandera

By Afif Khoirul M, Selasa, 12 Maret 2019 | 20:00 WIB

Pada saat Ali berusia 48 tahun, dia menderita penyakit parkinson selama enam tahun.

Jadi sangat wajar, bahwa Ali disebut sebagai pesakitan saat dirinya melakukan misi independen untuk menyelamatkan sandera di Irak.

Baca Juga : Beginilah Penampakan Kebun Ganja Senilai Rp19 Milliar yang Tersembunyi di Dasar Bumi

Ali juga mengatakan, dia menolak takut. "Aku adalah raja dunia!" katanya, dengan lantang.

Dia lebih lantang bicara sebagai orang hitam di hadapan orang Amerika kulit putih, terutama saat berada di atas ring boxing.

Tahun 1985, Ali melakukan perjalanan ke Lebanon dalam upaya membebaskan 40 sandera Amerika. Namun misinya gagal.

Kemudian pada Agustus 1990 tak lama setelah Irak menginvasi Kuwait, Saddam mengambil ribuan sandera orang asing.

Baca Juga : 10 Manfaat Jepan alias Labu Siam yang Jarang Diketahui. Salah Satunya Bisa Tingkatkan Fungsi Otak, Lo!