Find Us On Social Media :

Belalang Goreng Panganan Enak dan Bergizi Tinggi, Khas Gunung Kidul!

By Masrurroh Ummu Kulsum, Senin, 1 Januari 2018 | 16:30 WIB

Bila tubuh kekurangan protein, penyerapan dan fungsi zat gizi lain di dalam tubuh tidak optimal. 

BACA JUGA: 

Misalnya seseorang yang kurang vitamin A dianjurkan makan banyak sayuran. Tetapi makan sayuran tidak akan optimal kalau tubuh kurang protein karena penyerapan itu butuh lemak dan protein pengikat retinol," papar Ahmad yang juag Guru Besar Keamanan Pangan dan Gizi IPB itu.

Belalang dapat diolah menjadi bahan pangan atau bentuk  makanan lainnya yang lebih menarik dan dapat lebih diterima masyarakat. 

"Mungkin dapat diolah menjadi tepung atau makanan seperti nugget, bakso atau burger. Kalau sudah diolah tentu akan berbeda dan dapat  lebih diterima ," ujarnya.

BACA JUGA: 

(Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dengan judul )