Advertorial
Intisari-Online.com - Dalam perang selalu terdapat cerita-cerita mengerikan dan menyedihkan.
Tak terkecuali Perang Dunia II yang telah menciptakan kehancuran dan kerugian pada berbagai pihak.
Meski Perang Dunia II telah berakhir sejak tahun 1945, namun puluhan tahun setelahnya, konflik masih terjadi pada beberapa negara.
Berikut ini adalah foto-foto setelah Perang Dunia II:
Baca Juga:(Foto) Nampak Konyol, Inilah 8 Fashion Pria yang Benar-benar Dibenci Wanita
1. Sebelum eksekusi
Jerman Wehrmacht Jenderal Anton Dostler terikat pada sebuah pasak sebelum eksekusi oleh regu tembak di sebuah benteng di Aversa, Italia, pada 1 Desember 1945.
2. Tahanan yang dibebaskan
Dua pasukan Sekutu dibebaskan dari tahanan Jepang dalam keadaan kurus kering di Yokohama, Jepang pada 11 September 1945.
Baca Juga:Kisah Ketekunan Yacouba Sawadogo, 30 Tahun Menghijaukan Gurun Gersang di Afrika Barat
3. Hiroshima
Pemandangan udara Hiroshima, Jepang, satu tahun setelah ledakan bom atom.
4. Ruang sidang
Bagian dalam ruang sidang Pengadilan Kejahatan Perang Nuremberg tahun 1946 selama yang menuntut 24 pemimpin emerintah dan sipil Nazi Jerman.
5. Orang-orang Jerman
Orang-orang Jerman yang pergi ke stasiun kereta api Liberec untuk dipindahkan ke Jerman pada Juli 1946.
6. Orang yang selamat
Orang yang selamat dari bom atom pertama di Hiroshima yang pernah digunakan dalam peperangan.
Baca Juga:8 Foto Ini Berada pada Momen 'Sempurna', Sangat Sulit untuk Diulang
7. Bus
Bus-bus rusak yang berserakan di jalan-jalan Tokyo digunakan untuk membantu meringankan kekurangan perumahan akut di Jepang pada 2 Oktober 1946.
8. Gereja hancur
Di Eropa, beberapa gereja telah sepenuhnya hancur, tetapi yang lain masih berdiri di tengah kehancuran.
Baca Juga:Sedang 'Bad Mood'? 8 Foto Bayi dan Hewan Peliharannya Ini Mungkin Akan Menceriakan Hati Anda!
9. Pondok dibakar
Pada tanggal 21 Mei, Kolonel Bird, Komandan Belsen Camp, memberi perintah agar pondok terakhir di Belsen Concentration Camp dibakar.
10. Amunisi dibuang
Amunisi Jepang dibuang ke laut pada 21 September 1945.
Baca Juga:Inilah 4 Hal yang Menunjukkan Jika Anda Adalah Orang yang Menarik