Bukan Disiram Air, Kelabang di Kamar Mandi Bisa Diusir Cuma Modal Bahan Dapur Ini, Gampang Banget Caranya

Tatik Ariyani

Penulis

ilustrasi kelabang
ilustrasi kelabang

Intisari-Online.com -Terkadang di dalam kamar mandi muncul hewan-hewan pengganggu.

Hewan pengganggu seperti kelabang atau kaki seribu misalnya.

Binatang ini tak jarang membuat kita jijik dan ketakutan.

Sebab, kelabang bisa menyengat kita dan membuat kulit menjadi perih.

Tentu jika binatang tersebut menghampiri, kita pun ingin cepat-cepat mengusirnya.

Jangan khawatir, ada beberapa bahan dapur yang bisa digunakan untuk membuat cairan pengusir kelabang.

1. Sabun cuci piring

Sabun cuci piring ternyata bisa digunakan sebagai pengusir kelabang.

Baca Juga: Setelah 100 Tahun Lebih, Spesies Kelabang Raksasa yang Berasal dari 'Wanita yang Dikutuk oleh Dewa' Ditemukan Hidup di Jepang

Baca Juga: Dari Penghisap Darah Hingga Kelabang Raksasa Sepanjang 3 Meter yang Menyeret Rusa, Ini Dia 5 Monster Misterius yang Pernah Ditemui Manusia Sepanjang Sejarah

Bahkan, sabun cuci piring bisa membuat kelabang menjadi kepanasan dan kering, sehingga nantinya mati.

Cara menggunakan sabun cuci piring untuk mengusir kelabang adalah sebagai berikut:

- Siapkan botol semprotan, air, dan sabun cuci piring

- Masukkan 500 mililiter air ke dalam botol semprotan dan setengah sendok makan sabun cuci piring

- Aduk hingga merata, lalu gunakan untuk menyemprotkan bagian di kamar mandi yang sering dihinggapi kelabang

2. Minyak sayur

Minyak sayur pun bisa digunakan untuk mengusir kelabang yang ada di kamar mandi.

Melansir dari Tips Bulletin, Anda cukup melakukan cara berikut ini:

Baca Juga: Punya Ribuan Gundik Bahkan Sanggup 'Gauli' Puluhan Harem dalam Sehari, Kaisar China Justru Bisa Bebas Penyakit Seksual, Ternyata 3 Hal Ini Penyebabnya

Baca Juga: Pede Setengah Mati Bisa Jadi Juru Damai Rusia-Ukraina, Erdogan Malah Gelagapan saat Putin Ungkap 'Dendam Kesumatnya' Gara-gara Ulah Turki 2 Tahun Silam Ini

- Siapkan botol semprotan, minyak sayur, air dan alkohol

- Masukkan satu liter air, satu sendok minyak sayur dan 100 mililiter alkohol ke dalam botol semprotan

- Aduk hingga rata

Setelah itu, Anda bisa menyemprotkannya ke bagian yang sering dihinggapi kelabang.

Dengan begitu, kelabang pasti tidak mau datang lagi ke kamar mandi Anda.

Baca Juga: Misteri Joyeuse, Pedang Legendaris dan Harta Karun Pribadi Kaisar Charlemagne, ‘Berisikan’ Peninggalan Orang Suci yang Berikan Kekuatan Magis, Digunakan dalam Penobatan Raja Selama Berabad-abad

Baca Juga: Turun-temurun Sudah Digunakan Inilah Ramuan Tradisional untuk Obati Sawan pada Bayi Menurut Primbon Jawa

Artikel Terkait