Intisari-Online.com - Bagaimana cara Anda membersihkan toilet dengan cepat?
Umumnya setiap orang punya cara yang berbeda-beda untukmembersihkan toilet dengan cepat.
Namun tentu saja rata-rata pasti menggunakan pembersih toilet yang sudah lama popular dikalangan ibu-ibu rumah tangga.
Tapi tahukah Anda ada caramembersihkan toilet dengan cepat?
Bahkan hanya menggunakan bahan dapur ini?
Diilansir daritips-dan-trik.co pada Selasa (27/7/2021), toilet termasuk tempat di dalam rumah yang penuh dengan bakteri dan kuman.
Oleh karena membersihkan toilet adalah kewajiban bagi setiap orang.
Jangan menundanya karena jika Anda menunda membersihkan toilet, makabakteri akan menyebar dengan cepat.
Lebih cepat membersihkan toilet, maka lebih baik. Akan tetapi bagaimana jika alat pembersihan toilet habis?
Nah, untukmasalah ini, Anda harus berterima kasih pada bahan dapur yang satu ini.
Sebab, siungbawang putih bisa membantu kitamembersihkan toilet dengan cepat.
Bagaimana caranya?
Caranya cukup mudah.
Anda cukup menaruh siung bawang putih di toilet Anda.
Lalu bagaimana tahap selanjutnya?
Ternyata Anda cukup menaruhsiung bawang putih di toilet Anda tanpa diapa-apakan.
Ini karenabawang putih mengandung zat yang disebut allicin, yang mengeluarkan aroma bawang putih yang kuat.
Tapi tidak hanya itu, menaruhsiung bawang putih di toilet Anda juga melindungi Anda dari bakteri dan mencegah jamur.
Bahkan sanggup membersihkan di tempat-tempat di mana jamur sering berkembang biak.
Sangat mudah bukan?
Siapa yang menyangka trik sederhana ini mampumembersihkan toilet dengan cepat.
Ayo silahkan dicoba!