Advertorial

Dikira Hendak Membusuk, Ternyata Pisang Berbintik Kecoklatan Juga Menyehatkan Lho!

Editorial Grid

Editor

Pisang berbintik ternyata mengandung TNF yang mampu melawan sel kanker.
Pisang berbintik ternyata mengandung TNF yang mampu melawan sel kanker.

Intisari-online.com - Pisang merupakan salah satu buah yang mudah ditemukan. Apalagi di Indonesia.

Tapi ketika dijumpai, kondisi dan jenis pisang ada beragam.

Biasanya buah ini berwarna kuning terang. Tapi terkadang juga adaberbintik kecoklatan.

Bagi sebagian orang, melihat jenis pisang yang berbintik kecoklatan pasti menganggap kulitnyaburuk. Atau pasti isinya hampir membusuk.

BACA JUGA :Mete Antisariawan, Wortel Antikanker, Pisang Bikin Tenang Asam Lambung; Masih Ragu dengan Khasiat Sayur dan Buah-buahan?

BACA JUGA :Inilah Kisah Lain dari Dyah Putri Utami, Pengantin Baru yang Tuliskan 'Suamiku Selamat Jalan'

Namun anggap tersebut ternyata salah loh!

Melansir Health Food House, ternyata pisang yang mempunyai bintik kecoklatan punya manfaat berlebih dan mencerminkan tipe pisang yang bagus untuk di konsumsi.

Menurut penelitian bintik-bintik tersebut mengandung TNF atau Tumor Necrosis Factor yang merupakan kemampuan untuk melawan sel abnormal.

Jadi makin banyak bintik tersebut ditemukan, kandungan TNF-nya juga makin tinggi serta otomatis bisa memperkuat kekebalan imun pada tubuh kamu.

Kandungan ini ditemukan oleh peneliti di Jepang yang mengungkapkan kandungan TNF tersebut dan meneybut jika pisang matang yang mengandung TNF bahkan mengandung sifat anti kanker.

Buah ini juga sangat populer di Jepang dan bahkan dengan bintik tersebut semakin banyak maka akan semakin populer.

Selain itu, untuk mendapatkan kandungan maksimal dari buah pisang,disarankan untuk memilih pisang matang dan tentunya ada bintiknya.

Sebab mereka merangsang produksi sel darah putih, meningkatkan kekebalan tubuh dan menghasilkan TNF.

Para ahli merekomendasikan makan 1 atau 2 pisang sehari untuk meningkatkan kekebalan tubuh Anda dan mencegah datangnya batuk, flu, dan sejenisnya.

Terakhir, pisang dengan banyak bintik hitam mengandung sejumlah besar TNF-alpha dan mereka 8 kali lebih sehat daripada pisang hijau atau segar tanpa bintik-bintik, yaitu 8 kali lebih efektif dalam meningkatkan fungsi sel darah putih.

Bahkan karena kandungannya tersebut disebut-sebut pisang sering dibandingan dengan Letinan, sebuah imun stimultan kimia yang menjadi obat anti-kanker. (Afif Khoirul M)

BACA JUGA :(Foto) Usai Menyantap Induknya, Singa Ini Lakukan Hal Tak Terduga pada Seekor Bayi Kera

Artikel Terkait