Find Us On Social Media :

3 Cara Mengatasi Radang Usus Secara Alami, Simpel dan Gampang!

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 30 Oktober 2018 | 20:30 WIB

2. Diet Lunak

Begitu gejala Anda mulai mereda, Anda bisa memasukkan makanan padat ke dalam diet Anda, sedikit demi sedikit.

Anda bisa mulai dengan menambahkan nasi, tepung jagung matang, daging tanpa lemak, yogurt, dan keju rendah lemak.

Makan perlahan-lahan dalam jumlah kecil, untuk melihat bagaimana reaksi usus Anda.

Baca Juga : 3 Siswa Dikucilkan Karena Derita HIV: Kisah-kisah Penderita HIV, Ada yang Diusir Ada yang Sampai Tiga Kali Pensiun

Pilihan lain yang baik untuk menggabungkan makanan padat bisa berupa apel (apel rebus) dan wortel yang dimasak.

Yang terakhir ini bisa menjadi obat alami yang baik untuk kolitis, karena efek alkalitasi pada usus.

3. Hindari gula

Ketika usus meradang, mereka tidak dapat menyelesaikan pekerjaannya mereka dengan benar.

Baca Juga : Lama Tak Terlihat Mat Solar Dikabarkan Terkena Stroke: Ini Cara Mudah Mengenali Gejala dan Mengurangi Dampak Terburuk Stroke

Ketika Anda menunjukkan gejala kolitis, sebaiknya hindari makanan yang mengandung gula olahan (kue, coklat, manisan), dan roti putih.

Anda juga harus menghindari makanan berbumbu kuat, alkohol, kopi, dan minuman berkarbonasi.

Untuk kolitis yang disebabkan oleh stres, kami sarankan Anda sering melakukan latihan relaksasi.

Yoga atau meditasi juga dapat membantu memperbaiki gejala kolitis.

 Baca Juga : Ingin Mengenyahkan Jerawat dengan Aman? Gunakan Tanaman Obat Berikut Ini!