Find Us On Social Media :

Benteng Ismantorp dan Misteri '9 Dunia' yang Mengelilinginya

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 21 Agustus 2018 | 19:45 WIB

Baca Juga: Turki-Rusia-Iran-China Berkoalisi, AS pun Makin Tak Bernyali Untuk Hadapi Turki

Skandinavia mungkin telah mendasarkan militer mereka pada model Romawi, tetapi strategi yang mereka pilih diubah sesuai keyakinan mereka sendiri.

Dengan dasar ini, sepertinya bisa sedikit menjelaskan tentang makna dan fungsi dari fondasi benteng yang berbentuk cincin.

Selama pembangunan benteng Romawi, mereka pertama-tama menentukan 'pusat dunia' dan kemudian menggali lubang.

Dari titik tengah ini, kota-kota dan garnisun ditata dengan gaya persegi atau persegi panjang dan lubang itu kemudian diisi.

Baca Juga: Hi... Remaja Ini Jatuh Cinta Dengan Boneka Zombie dan Akan Menikahinya

Di Ismantorp gerbang menuju lubang geometris, meskipun desain mereka melingkar dan lubang dibiarkan terbuka.

Hal itu karena lubang mewakili sumur Urd (sumur nasib) yang secara tradisional terletak di tengah dunia di samping pilar pusat.

Sementara banyak kamp Romawi menjadi permukiman sipil, tidak begitu dengan benteng Skandinavia.

Baca Juga: Meski Berbahaya dan Mengancam Nyawa, Ternyata Sebegini Gaji per Bulan si Pemerah Bisa Ular

ANGKA SEMBILAN YANG SIGNIFIKAN

Angka sembilan muncul berulang kali dalam mitologi Nordik.