Find Us On Social Media :

Inilah 5 Cara Mudah Menurunkan Berat Badan Tanpa Diet Ketat, Salah Satunya Gunakan Hair Dryer

By Tatik Ariyani, Jumat, 8 Juni 2018 | 09:00 WIB

Intisari-Online.com - Tahukah Anda hanya membutuhkan waktu 1 jam dan 40 menit jalan cepat untuk membakar jumlah kalori yang terkandung dalam satu batang coklat?

Tentu saja hal ini tidak mudah untuk menurunkan berat badan sementara di sekitar kita masih banyak makanan enak yang begitu menggoda.

Kita perlu diet ketat untuk membuat program penurunan berat badan kita berhasil.

Namun, ternyata ada cara-cara sederhana yang membuat program penurunan berat badan kita jauh lebih mudah dari diet yang super ketat:

Baca Juga: Jangan Hanya Kirim Uang, Mudiklah Lebaran Kali Ini Agar Orangtua Kita Tak Terkena Sindrom Ruang Kosong

Baca Juga: Ini Beda Kecemasan dan Kekhawatiran, Wajib Diketahui Agar Bisa Diatasi dengan Tepat

1. Makan saus pedas

Para ilmuwan Kanada membuktikan bahwa saus pedas meningkatkan metabolisme dan mencegah kita dari makan sesuatu yang asin atau manis.

Dianjurkan untuk makan hidangan dengan saus pedas atau rempah-rempah.

Capsaicin, senyawa yang memberi rasa pedas pada cabai merah dapat membangun sistem kekebalan tubuh dan menurunkan nafsu makan.

Baca Juga: Rumah Masa Kecil Pramoedya Ananta Toer yang Kini Jadi Saksi Kehidupan Muram Sang Kakak yang Jadi Pemulung

2. Gunakan pengering rambut (hair dryer)

Sangat sedikit orang yang tahu bahwa pengering rambut dapat membantu menurunkan berat badan.