Find Us On Social Media :

5 Fobia Aneh Ini Mungkin Belum Banyak Diketahui Sebelumnya, Siapa Tahu Anda Mengalaminya

By Birgitta Ajeng, Senin, 15 Mei 2017 | 09:00 WIB

5 Fobia Aneh, Mungkin Anda Belum Mengetahuinya

Akibatnya, orang tersebut cenderung menghindari makan bersama di satu meja makan.

4. Fobia mertua perempuan

Gangguan yang disebut pentheraphobia ini mungkin jadi yang paling banyak diidap orang dari daftar fobia ini.

Di berbagai budaya, baik barat dan timur, rasa takut pada mertua (perempuan) juga menjadi hal yang kerap ditemukan. Dalam masyarakat barat, rasa takut ini sudah muncul dalam film-film.

(Baca juga: Awalnya Cuma Gatal-gatal Lama-lama Muncul Benjolan Aneh, Dakir Ternyata Menderita Tumor Limfoma)

5. Fobia duduk

Ya, takut duduk (cathisophobia). Bayangkan betapa menderitanya. Pada banyak kasus serius, ketakutan ini disebabkan oleh pengalaman penyiksaan fisik berupa duduk di atas objek yang tajam atau menyakitkan.

Kadang-kadang, juga disebabkan pengalaman dihukum saat masa sekolah. Pengidapnya akan berkeringat, napas tersengal, dan cemas apabila disuruh atau akan duduk.